Soal dan Jawaban Kemuhammadiyahan PAT kelas 10 11 dan 12
Soal Pilgan Kemuhammadiyahan dan Jawaban (PAT)
Hai saya hakizda rohim, di artikel kali ini saya akan membagikan sebuah Soal Pilgan Kemuhammadiyahan dan Jawaban (PAT). semoga dengan adanya contoh soal ini, bisa membantu kalian dalam ujian.
Keterangan : (Huruf Yang ditebalkan adalah jawaban)
Pilihan Ganda
- Selain merumuskan muqaddimah anggaran dasar muhammadiyah, Ki Bagus hadikusumo juga seorang…
Anggota Hizbulloh
Anggota MIAI
Anggota MPR RI
Anggota DPR RI
Anggota PPKI
2. Berikut ini yang bukan merupakan factor yang melatar belakangi disusunnya muqaddimah anggaran dasar muhammadiyah adalah…
Belum adanya rumusan formal dasar dan cita-cita muhammadiyah
Kehidupan rohani keluarga muhammadiyah menurun
Makin kuatnya pengaruh alam pikiran dari luar
Dorongan disusunnya pembukaan UUD 1945
Perintah dan amanat K.H. Ahmad dahlan
3. Isi atau muatan kepribadian muhammadiyah dibahas di dalam ….
Hakekat kepribadian muhammadiyah
Matan kepribadian muhammadiyah
Dasar kepribadian muhammadiyah
Pedoman kepribadian muhammadiyah
Prinsip-prinsip kepribadian muhamadiyah
4. Sidang tanwir muhammadiyah pada tahun 1988 diselenggarakan di…
Jakarta
Bandung
Semarang
Surabaya
Malang
5. Pelopor konsep Kepribadian Muhammadiyah adalah
K.H.Ahmad Dahlan
K.H. Ibrahim
K.H. Hisyam
K.H.Mas Mansyur
K.H.Faqih Usman
6. Muhammadiyah berpendirian bahwa pintu ijtihad senantiasa ….
Masih Tertutup
Masih Terbuka
Semua jawaban benar
Kadang tertutup kadang terbuka
Tertutup dan terbuka
7. Fonds dahlan didirikan pada masa kepemimpinan…
K.H. Ahmad Dahlan
K.H. Ibrahim
K.H. Hisyam
D. K.H. Mas Mansyur
K.H. Faqih Usman
8. Ideologi muhammadiyah bukan semata-mata faham agama, tetapi juga…
Jakarta
Surabaya
Makasar
Ujung Pandang
Bandung
9. Prof. Dr. H.M. Amien Rais terpilih menjadi pemimpin muhammadiyah pada…
Muktamar ke-43
Muktamar ke-41
Muktamar ke-42
Konres Muhammadiyah ke-23
Sidang tanwir muhammadiyah 1988
10. Pengertian pedoman hidup islami muhammadiyah adalah…
Seperangkat nilai dan norma islami yang bersumber pada al-qur’an dan ash-sunah
Pedoman perilaku uswah khasanah bagi warga muhammadiyah
Landasan dan sumber hidup islami warga muhammadiyah
Untuk membentuk perilaku individu dan kolektif seluruh anggota muhammadiyah tanpa kecuali
Memberikan arahan bagi tindakan individu maupun kolektif yang bersifat keteladanan
11. Muktamar ke-38 berlangsung di ...
12. Menegakkan dan menjunjung tinggi agama islam sehingga terwujud masyarakat islam yang sebenar-benarnya adalah ….
Maksud dan tujuaan muhammadiyah
Pedoman hidup muhammadiyah
Kepribadian muhammadiyah
Prinsip muhammadiyah
Cita-cita muhammadiyah
13. Kepribadian muhammadiyah berisikan ajaran islam yang bersumber dari ….
Muqaddimah AD Muhammadiyah
Al-Qur’an Surah ali imran 104
Anggaran dasar muhammadiyah
Hadits Nabi
Al-Qur’an dan hadits
14. Dibawah ini yang bukan termasuk sepuluh sifat muhammadiyah adalah ….
Memperjuangkan khilafah islamiyah
Beramal dan berjuang untuk perdamaian dan perjuangan
Bersifat keagamaan dan kemasyarakatan
Amar ma’ruf nahi munkar dalam segala lapangan
Memperbanyak kawan dan mengamalkan ukhuwah islamiyah
15. Kepribadian Muhammadiyah berisikan ajaran Islam yang bersumberkan dari…..
MKCH Muhammadiyah
Mukadimah Anggaran Dasar Muhammadiyah
Al-Qur’an dan hadist yang makbullah
Al-Qur’an dan Surat Ali Imran ayat 104
Al-Qur’an
16. Rumusan kepribadian muhammadiyah disahkan pada ….
Sidang tanwir muhammadiyah (1962)
Muktamar ke-37
Muktamar ke-35
Muktamar ke-38
Muktamar ke-36
17. Faham agama dalam muhammadiyah dapat dirujuk pada, kecuali…
Pancasila sila ke-1
Muqaddimah AD Muhammadiyah
MKCH Muhammadiyah
Masalah lima
Pedoman hidup islami warga muhammadiyah
18. Di bawah ini yang bukan termasuk sepuluh Sifat Muhammadiyah adalah….
Memperjuangkan khilafah Islamiyah
Beramal dan berjuang untuk perdamain dan peerjuangan
Bersifat keagamaan dan kemasyarakatan
Amar makruf nahi munkar dalam segala lapangan
Meperbanyak kawan dan mengamalkan ukhuwah Islamiyah
19. Yang termasuk sifat PHIWM dibawah ini adalah…
Seperangkat nilai dan norma islami yang bersumber pada al-qur’an dan ash-sunah
Pedoman perilaku uswah khasanah bagi warga muhammadiyah
Landasan dan sumber hidup islami warga muhammadiyah
Untuk membentuk perilaku individu dan kolektif seluruh anggota muhammadiyah tanpa kecuali
Memberikan arahan bagi tindakan individu maupun kolektif yang bersifat keteladanan
20. Matan keyakinan dan cita-cita hidup muhammadiyah disahkan dalam muktamar muhammadiyah ke-37 di ….
Yogyakarta
Malang
Jakarta
Semarang
Surabaya
21. sistematika dan kerangka PHIWM adalah terdiri dari….
Bagian umum, bagian kedua, bagian ketiga, bagian keempat, dan penutup
Bagian umum, pendahuluan, isi, uraian, pedoman, penutup
Pendahuluan, bagian umum, kedua, ketiga, keempat, penutup
Pendahuluan, pandangan islam, kehidupan islami, organisasi, langkah-langkah pokok, penutup
Bagian umum, bagian satu, bagian dua, bagian tiga, bagian empat, bagian lima, penutup
22. Berikut adalah persoaalan yang terkandung dalam matan keyakinan dan cita-cita hidup muhammadiyah, kecuali ….
Persoalan bersifat ideologi
Misi muhammadiyah
Faham agama
Hakekat muhammadiyah
Fungsi muhammadiyah
23. Pemimpin muhammadiyah yang merupakan salah satu dari empat serangkai tokoh nasional adalah…
Ki Bagus Hadikusumo
C. K.H. Mas Mansyur
E. K.H. Hisyam
K.H. Ibrahim
K.H. Faqih Usman
24. Diantara para pendukung awal berdirinya gerakan muhammadiyah, kecuali…
Abdurrahman
H. Mas Mansyur
H. Anis
H. Jaelani
Abdullah Sirat
25. H.A. Syafi’I Ma’arif terpilih menjadi ketua PP muhammadiyah pada…
Muktamar ke-41
Muktamar ke-43
Muktamar ke-45
Muktamar ke-42
Muktamar ke-44
26. K.H. Ahmad dahlan mendirikan gerakan muhammadiyah pada…
17 November 1912
18 November 1912
19 November 1912
17 September 1912
18 September 1912
27. Muhammadiyah menggerakkan masyarakat menuju tujuanya, yaitu…
Terwujudnya masyarakat yang anti KKN
Terwujudnya masyarakat yang jerdas, harmonis dan sejahtera
Terwujudnya masyarakat islam yang sebenar-benarnya
Terwujudnya masyarakat yang beriman dan bertaqwa kepada allah
Terwujudnya masyarakat yang kaya dan berpendidikan tinggi
28. Muhammadiyah bekerja untuk terlaksananya ajaran islam yang meliputi bidang-bidang …
Aqidah
Muamalat duniawiyat
Semua jawaban benar
Akhlak
Ibadah
29. Kepribadian Muhammadiyah sengaja dirumuskan untuk menjadi …..
Landasan
Pedoman
Pegangan
Tuntunan
Jawaban a, b, c dan d tidak ada yang salah
30. K.H. Mas Mansyur mengajukan usul untuk membentuk sebuah majelis yang diberi nama…
Majelis Ta’lim
Majelis Tarjih
Majelis Musyawarah
Majelis Ta’wil
Majelis Tafsir
31. Dibawah ini matan pedoman hidup islami warga muhammadiyah, kecuali…
Kepribadian muhammadiyah
Kehidupan dalam keluarga
Kehidupan bermasyarakat
Kehidupan dalam seni dan budaya
Dalam kehidupan diplomatik
32. Tujuan disusunnya PHIWM adalah… *
Seperangkat nilai dan norma islami yang bersumber pada al-qur’an dan ash-sunah
Pedoman perilaku uswah khasanah bagi warga muhammadiyah
Landasan dan sumber hidup islami warga muhammadiyah
Untuk membentuk perilaku individu dan kolektif seluruh anggota muhammadiyah tanpa kecuali
Memberikan arahan bagi tindakan individu maupun kolektif yang bersifat keteladanan
33.“Sesungguhnya agama (yang diridiai) di sisi allah hanyalah islam” adalah arti dari
Surat al-baqarah 186
Surat al-maidah 13
Surat ali imran 104
Surat al-hajj 78
Surat ali imran 19
34. Isi atau muatan Kepribadian Muhammadiyah dibahas didalam….
Hakekat Kepribadian Muhammadiyah
Matan Kepribadian Muhammadiyah
Dasar Kepribadian Muhammadiyah
Pedoman Kepribadian Muhammadiyah
Prinsip-prinsip Kepribadian Muhammadiyah.
35. Muqaddimah anggaran dasar muhammadiyah memiliki fungsi antara lain…
Pedoman hidup warga muhammadiyah
Bersifat keagamaan dan kemasyarakatan
Dakwah amar ma’ruf nahi munkar dalam segala lapangan
Sumber yang menentukan bentuk keyakinan
Prinsip-prinsip fundamental
36. “Sesungguhnya agama (yang diridhoi) di sisi Allah adalah Islam” dan “Barang siapa mencari agama selain Islam, dia tidak akan diterima, dan di akhirat dia termasuk orang yang rugi” hal ini merupakan terjemahan dari Al Qur’an surat…
Al Baqarah ayat 2 dan 5.
Al Baqarah ayar 20 dan 24
Ali Imran ayat 102 dan 104.
Ali Imran ayat 19 dan 85
Al Ahzab ayat 21.
37. Kepribadian muhammadiyah diberikan kepada
Warga muhammadiyah
Orang yang baru masuk islam (Muallaf)
Keluarga muhammadiyah
Semua jawaban benar
Seluruh umat islam
38. K.H. Hisyam mendapat amanat memimpin Muhammadiyah selama…
2
3
4
5
6
39. Konsep Kepribadian Muhammadiyah adalah merupakan penanaman dan pemberian contoh dalam kehidupan sehari-hari dari …..
K.H.Ahmad Dahlan
K.H. Ibrahim
K.H. Hisyam
K.H.Mas Mansyur
K.H.Faqih Usman
40. kelima masalah dan keyakinan cita-cita hidup muhammadiyah ini diputuskan pada ….
Sidang tanwir tahun 1962
Muktamar ke-38
Sidang tanwir tahun 1969
Muktamar ke-39
Sidang tanwir tahun 1965
tag : kunci jawaban kmd 2022,kunci jawaban kemuhammadiyahan

0 Response to "Soal dan Jawaban Kemuhammadiyahan PAT kelas 10 11 dan 12"
Posting Komentar