Ulangan Harian Sosiologi Kelas 12 Ips
2. Jelaskan Mengapa masyarakat itu masih ada yang mempertahankan nilai nilai lama dan tidak menginginkan terjadinya perubahan!
Jawaban :
Sekelompok masyarakat tersebut tidak menginginkan terjadinya perubahan dikarenakan mereka itu masih cenderung memiliki sikap yang konservatif dan mereka itu takut akan terjadinya kegoyahan pada integrasi kebudayaan mereka.

0 Response to "Ulangan Harian Sosiologi Kelas 12 Ips"
Posting Komentar